Lompat ke isi utama

Berita

RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN KETAPANG

RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN KETAPANG
\n\n\n\n\n

KETAPANG - Pada Hari Rabu 14 Agustus 2019, Bawaslu Kabupaten Ketapang memenuhi Undangan Rapat paripurna DPRD Kabupaten Ketapang yang dilaksanakan pikil 09.00 s.d selesai bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Ketapang, dengan agenda kegiatan Penyampaian Pidato Bupati Ketapang Atas Pengantar Nota Keuangan Dan Raperda Tentang Perubahan APBD TA 2019. Pembacaan pidato dibacakan langsung oleh Bupati kabupaten Ketapang Bpk. Martin Rantan, SH, M.Sos. Acara berlangsung dengan lancar dan aman.

\n"